PROGRAM YOGYA TAQWA BAZNAS KOTA YOGYAKARTA
BAZNAS Kota Yogyakarta (Humas)
Madrasah Diniyah Takmiliyah Terintegrasi (DMTT) BAZNAS Kota Yogyakarta di SD Negeri Kyai Mojo Kota Yk, Senin 27 Muharram (14/8/2023) di sekolah setempat. MDTT merupakan program "Yogya Taqwa" BAZNAS Kota Yk, dimulai sejak tahun ajaran 2014/2015. Materi pokok baca tulis Al Qur'an terbagi dalam "Kelas Iqra" bagi siswa yg belum bisa baca Al Qur'an dan "Kelas Tahsin" bagi yang sudah bisa tapi belum lancar. Maksud tujuan menanamkan cinta Al Qur'an sejak dini bagi siswa muslim jenjang SD/MI di Kota Yogyakarta ditandai mampu membaca Al Qur'an dengan baik, benar dan lancar. Pendanaan kegiatan, khususnya bisaroh/honor, oleh BAZNAS Kota Yogyakarta.
================
#HartaBerkahJiwaSakinah
#PengelolaZakatTerbaikTerpercaya
#AmanahProfesionalTransparan
#TerimakasihMuzakiDanMustahiq
================
*Tunaikan zakat melalui BAZNAS Kota Yogyakarta, klik link: https://kotayogya.baznas.go.id/bayarzakat
*Kunjungi: website:https://baznas.jogjakota.go.id